Bahan-bahanya adalah:
- Sediakan 80 gram teri medan dan rendam dalam mangkok
- Kacang panjang satu ikat dan potong-potong sekitar 3 cm
- Tauge panjang 25 gram dan buang akarnya
- Tahu dua potong dan bersihkan, goreng dan potong-potong dadu
- Air matang 100 ml
- Tomat merah 1 buah dipotong-potong
- 1 sdt garam
- ½ sdt merica bubuk
- ½ sdt gula pasir atau gula putih
- Minyak untuk menggoreng secukupnya
- bawang merah 5 butir, iris tipis
- bawang putih 4 siung, iris tipis
- cabe merah 3 buah, buang bijinya, iris tipis (serong)
- serai 2 batang, memarkan
- daun salam 2 lembar
Cara membuat Masakan Tumis Kacang Panjang
- Tahap pertama adalah memanaskan minyak goreng, kemudian tumis bawang merah dan bawang putih hingga harum, masukkan teri medan yang sudah direndam dalam air
- Tumis sebenetar teri, kemudian masukkan daun salam, serai, danm cabe merah yang telah di iris-iris. Terus tumis hingga layu
- Baru selanjutnya masukkan kacang panjang, tahu dan air, tumis hingga setengah matang
- Tambahkan tauge dan masak lagi hingga kacang panjang matang
- Beri garam, gula, merica dan aduk sebenatra hingga bumbu merata, Angkat
- Masakan sayuran tumis kacang panjang siap dihidangkan
Baca juga masakan tumis kangkung terasi
Artikel Terkait Resep Sayur
- Resep Sayur Kangkung Ikan Asin
- Resep Sayur Kangkung Kuah Telur Puyuh
- Resep Tumis Kangkung Balacan, Terasi
- Resep Masakan Tumis Jamur Cabe Hijau
- Resep Tumis Bayam Sederhana Lezat
- Resep Tumis Sawi Putih Telur
- Resep Memasak Sayur Asem Jawa Enak
- Resep Balado Terong Rasa Pedas Ala Padang
- Resep Buncis Tumis dengan Telur
- Resep Sayuran Bayam Merah
- Resep Membuat Sayur Bayam Jagung
- Resep Tumis Bayam Tahu | Resep Sayur
- Resep Karedok Sunda | Cara Membuat Karedok
- Resep Tumis Kangkung Daging Ayam
- Resep Cah Kangkung Hot Plate Lezat
Tidak ada komentar:
Posting Komentar